Halo sobat loker, Kali ini ada info lowongan Kerja PT TEMAS Tbk Jakarta yang sedang mencari karyawan untuk bekerja di perusahaan ini. Info kerja PT TEMAS Tbk Jakarta ini saya ambil dari berbagai sumber terpercaya.
PT Tempuran Emas (TEMAS ) Tbk merupakan perusahaan pertama di Indonesia yang merintis pelayanan pengiriman barang dalam peti kemas melalui jalur laut yang dididrikan pada 17 september 1987.
Perseroan sangat unggul dan mumpuni dalam pelayanan transportasi peti kemas dan jasa bongkar muat peti kemas serta pengelolaannya dalam skala nasional.
Daftar Isi
Lowongan Kerja PT TEMAS Tbk Jakarta
1. HR Generalist
Syarat Pencaker :
- Pendidikan min S1 Psikologi/Manajemen SDM/Ekonomi
- Min 1 tahun pengalaman di bidang HR Generalist, fresh graduate dipersilahkan melamar
- Penempatan utama di Sunter Jakarta Utara
- Subject Email : Posisi_Nama
2. IT Web Developer
Syarat Pencaker :
- Min education Bachelor Degree (S1) of TI/SI
- Min. 3 years experience as web developer
- Can work in a team
- Having exposure to logistic, shipping, or forwader (company) would be an advantage
- Good analytical
- Preferable experienced in MSSSQL/MariaDB/PostgreSQL
- Preferable experienced in Laravel, PHP, HTML, Javascript, NODEjs
- Subject Email : Webdev_Name
3. Warehouse Staff
Syarat Pencaker :
- Laki-laki/perempuan
- Pendidikan min D3/S1 semua jurusan
- Dapat mengoperasikan MS. Office dan Excel
- Kuat dalam olah data
- Memiliki skill management yang baik
- Bisa bergabung secepatnya
- Penempatan Surabaya (jln. Perak Timur)
- Subject Email : Posisi_Nama
Cara Melamar Kerja PT TEMAS Tbk Jakarta
Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi info loker PT TEMAS Tbk Jakarta diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja PT TEMAS Tbk Jakarta melalui link berikut ini:
Posisi 1 : Arson@temasline.com
Posisi 2: yohanes.widyawan@temasline.com
Posisi 3 : agustine.Pertiwi@temasline.com
Jangan lupa untuk mencantumkan subjek email sesuai dengan posisi yang dilamar.
Sekian jobloker membagikan info Lowongan Kerja PT TEMAS Tbk Jakarta. Semoga kalian bisa di terima di perusahaan tersebut. Tetap semangat dan jangan menyerah.
Untuk informasi Lowongan Kerja Terbaru bisa kamu lihat dengan klik tombol di bawah ini